Latihan Evakuasi (Fire Drill) di Apartemen Taman Rasuna Menara 7 Nomor : TR-23/I/2022
Pengumuman Pengumuman

Latihan Evakuasi (Fire Drill) di Apartemen Taman Rasuna Menara 7 Nomor : TR-23/I/2022

Minggu, 23 Januari 2022
Latihan
Latihan Evakuasi (Fire Drill) di Apartemen Taman Rasuna Menara 7

Nomor : TR-23/I/2022

Yth. Bapak/Ibu Penghuni Menara 7
di Apartemen Taman Rasuna

Kami informasikan bahwa akan dilaksanakan latihan evakuasi kebakaran di Menara 7 Apartemen Taman Rasuna pada :

Hari, tanggal : Senin, 24 Januari 2022
Lokasi : Assembly Point Menara 7 dan Lapangan Rumput samping Menara 6
Rincian Acara :
1. Simulasi Kebakaran dan Evakuasi
    Pukul : 13.00 - 14.45 WIB
2. Latihan Pemadaman Kebakaran dengan APAR dan Hidran
    Pukul : 14.45 - 16.00 WIB

Berikut adalah skenario Latihan Evakuasi Kebakaran Menara 7
dan tautan peta jalur evakuasi https://drive.google.com/file/d/1hUstwlF8HXYb5ZB2_8p7Sh_ChwU4hsD2/view?usp=sharing

Kegiatan tersebut bertujuan untuk melatih kesigapan tim tanggap darurat di Apartemen Taman Rasuna dalam menghadapi peristiwa kebakaran sesuai Pergub DKI Jakarta No.123 tahun 2016 Pasal 29 tentang Manajemen Keselamatan Kebakaran Gedung (MKKG).

Kami mohon keikutsertaan Bapak/Ibu dalam pelakasanaan kegiatan Latihan Evakuasi ini.

Demikian informasi yang Kami sampaikan. Mohon maaf atas ketidaknyamanannya.

Jakarta, 23 Januari 2022

Badan Pengelola Apartemen Taman Rasuna
 
Pusat Bantuan Apartemen Taman Rasuna
Instagram Apartemen Taman Rasuna