Talkshow, Bagaimana Menangani Pandemi di Hunian Vertikal?
Senin, 21 Februari 2022
Talkshow Bagaimana Menangani Pandemi di Hunian Vertikal
Hampir dua tahun, perjalanan pandemi Covid-19 berdampak ke seluruh dunia, termasuk juga Jakarta, dimana sebagai salah satu kota dunia, Jakarta menghadapi tantangan serupa, dalam berjibaku berperang melawan Covid-19.
Mulai dari terus berupaya mengendalikan okupansi fasilitas kesehatan, mengoptimalkan vaksinasi, hingga menyediakan tempat isolasi terkendali
Apartemen Taman Rasuna, sebagai salah satu hunian vertikal di Jakarta melakukan inovasi, dengan mengizinkan warganya untuk isoman (isolasi mandiri) di unitnya, guna membantu Pemerintah dalam upaya menekan keterisian tempat isolasi terkendali dan rumah sakit
Tak hanya itu, Apartemen Taman Rasuna berkolaborasi dengan Dinas Kesehatan DKI Jakarta, dan Puskesmas setempat telah membentuk tim khusus yang membantu, menangani, dan melayani lebih dari 400 warganya yang terpapar Covid 19 dengan amat baik sehingga dapat recovery dengan cepat
Bagaimana kiat dan inisiasi dari Apartemen Taman Rasuna dalam menangani warganya bisa dikerjakan secara optimal dan maksimal, sekaligus bagaimana jika ada tempat lain, yang ingin mengadopsi kiat-kiat yang dikerjakan Apartemen Taman Rasuna tersebut?
Semua dibahas tuntas dalam Talkshow “Bagaimana Menangani Pandemi di Hunian Vertikal?” yang akan diselenggarakan secara daring melalui platform Zoom dan Youtube pada Sabtu 26 Februari 2022 Pukul 09.30
Talkshow ini juga akan menghadirkan sejumlah narasumber, antara lain:
Kepala Seksi Surveilans Epidemiolog dan Imunisasi Dinkes DKI Jakarta, dr. Ngabila Salama
Kepala Puskesmas Menteng Atas, dr. Prisyana Kusumawardhani
Ketua RT 002 RW 010 Kelurahan Menteng Atas, Siska Pingkan Tamon
Penyintas Covid 19 sekaligus Penghuni Apartemen Taman Rasuna,Handika Tjen
Ketua Perhimpunan Pemilik dan Penghuni Satuan Rumah Susun (P3SRS) Apartemen Taman Rasuna, Naufal Firman Yursak
Hampir dua tahun, perjalanan pandemi Covid-19 berdampak ke seluruh dunia, termasuk juga Jakarta, dimana sebagai salah satu kota dunia, Jakarta menghadapi tantangan serupa, dalam berjibaku berperang melawan Covid-19.
Mulai dari terus berupaya mengendalikan okupansi fasilitas kesehatan, mengoptimalkan vaksinasi, hingga menyediakan tempat isolasi terkendali
Apartemen Taman Rasuna, sebagai salah satu hunian vertikal di Jakarta melakukan inovasi, dengan mengizinkan warganya untuk isoman (isolasi mandiri) di unitnya, guna membantu Pemerintah dalam upaya menekan keterisian tempat isolasi terkendali dan rumah sakit
Tak hanya itu, Apartemen Taman Rasuna berkolaborasi dengan Dinas Kesehatan DKI Jakarta, dan Puskesmas setempat telah membentuk tim khusus yang membantu, menangani, dan melayani lebih dari 400 warganya yang terpapar Covid 19 dengan amat baik sehingga dapat recovery dengan cepat
Bagaimana kiat dan inisiasi dari Apartemen Taman Rasuna dalam menangani warganya bisa dikerjakan secara optimal dan maksimal, sekaligus bagaimana jika ada tempat lain, yang ingin mengadopsi kiat-kiat yang dikerjakan Apartemen Taman Rasuna tersebut?
Semua dibahas tuntas dalam Talkshow “Bagaimana Menangani Pandemi di Hunian Vertikal?” yang akan diselenggarakan secara daring melalui platform Zoom dan Youtube pada Sabtu 26 Februari 2022 Pukul 09.30
Talkshow ini juga akan menghadirkan sejumlah narasumber, antara lain:
Kepala Seksi Surveilans Epidemiolog dan Imunisasi Dinkes DKI Jakarta, dr. Ngabila Salama
Kepala Puskesmas Menteng Atas, dr. Prisyana Kusumawardhani
Ketua RT 002 RW 010 Kelurahan Menteng Atas, Siska Pingkan Tamon
Penyintas Covid 19 sekaligus Penghuni Apartemen Taman Rasuna,Handika Tjen
Ketua Perhimpunan Pemilik dan Penghuni Satuan Rumah Susun (P3SRS) Apartemen Taman Rasuna, Naufal Firman Yursak
Bagikan artikel ini melalui:
KEGIATAN
Selasa, 07 Februari 2023
Selasa, 07 Februari 2023
Senin, 30 Januari 2023
PENGUMUMAN
Rabu, 20 November 2024
Sabtu, 16 November 2024
Jumat, 15 November 2024
Jumat, 15 November 2024
Kamis, 14 November 2024